Kebun binatang Melaka atau dalam bahasa Melayu adalah Zoo Melaka terletak di Ayer Keroh dan dekat dengan tempat wisata Taman Botani Melaka. Kebun Binatang ini memiliki luas sekitar 22 hektar dan terdapat kurang lebih 2000 Binatang langka.
Tempat wisata ini juga menjadi salah satu tujuan utama bagi para turis asing maupun turis lokal yang berkunjung ke Malaysia. Terbukti dengan jumlah kunjungan setiap hari ke tempat wisata ini yang meledak, apalagi jika musim libur umum.
Kebun binatang Melaka sangat cocok untuk mengisi liburan bersama keluarga. Selain lokasi nya yang berada di pusat kota, tempat ini juga dekat dengan Obyek wisata lain nya di Melaka. Inilah salah satu sebab dimana turis banyak yang mengunjungi kebun binatang Melaka.
Sebenarnya kebun binatang ini tidak jauh berbeda dengan kebun binatang lain yanga ada di Malaysia. Namun begitu, tidak ada salahnya jika Anda mengunjungi kebun binatang di Melaka yang mungkin saja bisa menemukan dan merasakan suasana berbeda.
Hewan apa saja yang terdapat di Kebun binatang Melaka?. Banyak sekali mulai dari hewan yang lucu dan imut-imut sampai hewan buas yang menyeramkan semua nya ada di Zoo Melaka.
Liburan di kebun binatang Melaka sangat tepat membawa anak-anak karena bisa memberikan edukasi secara langsung betapa banyak nya jenis satwa yang hidup di Dunia ini. Kebun binatang di Melaka atau Zoo Melaka saat ini memiliki jumlah Hewan mencapai 1200 Hewan dan 215 spesies.
BADAK JAWA |
JERAPAH |
HARIMAU |
Kebun binatang Melaka buka setiap hari mulai dari jam 8.30 pagi sampai jam 17.30 sore. Harga tiket masuk sebesar 32 Ringgit atau sekitar 120 Ribu Rupiah per orang Dewsa. Sedangkan untuk anak dibawah usia 12 tahun dikenanakan biaya sebesar 22 Ringgit atau setara 80 Ribu Rupiah.
Nah, itulah beberapa tempat wisata di kebun binatang Melaka Malaysia.
Tentunya masih banyak lagi tempat-tempat wisata yang bagus di Melaka.
Jika Anda ingin mengetahui apa saja tempat wisata menarik di Melaka
silahkan klik tautan ini tempat wisata yang seru di Melaka Malaysia.